Skip to content
Majalah GPriority

Majalah GPriority

Jelajah Nusantara

Primary Menu
  • Nasional
  • Ekonomi
  • Infrastruktur
  • Pariwisata
  • Pendidikan
  • Kesehatan
  • Lifestyle
  • E-Magazine
  • Parlementaria
  • Home
  • News
  • Daerah
  • Megapolitan
  • Dukung Kulit Kinclong di Masa Endemi, Y.O.U Beauty luncurkan Y.O.U Hy! Amino Facial Wash
  • Megapolitan

Dukung Kulit Kinclong di Masa Endemi, Y.O.U Beauty luncurkan Y.O.U Hy! Amino Facial Wash

redaksi April 1, 2022

Jakarta,GPriority.co.id- Y.O.U Beauty adalah brand kecantikan lokal dari HEBE Beauty Group. Menjunjung tinggi filosofi brand “Long-lasting Beauty”, Y.O.U Beauty berkomitmen untuk berinovasi dalam menawarkan produk berteknologi inovatif yang menyerap kebaikan alam. Kali ini, Y.O.U Beauty kembali mempersembahkan produk terbaru berupa facial wash.

Membersihkan kulit wajah merupakan salah satu rangkaian penting dalam perawatan kulit yang paling dasar. Oleh karena itu, sayangnya beberapa facial wash justru memberikan sensasi wajah yang kurang nyaman pada kulit. Keluhan yang sering dirasakan adalah sensasi wajah ketarik dan kulit terasa kering setelah mencuci wajah.

Y.O.U Hy! Amino Facial Wash terdiri dari 4 varian yang memiliki fungsinya masing-masing antara lain seperti AC-Ttack Anti-Acne Facial Wash, Glo-Win Brightening Facial Wash, Wow-Tery Hydrating Facial Wash, dan Contr-Oil Oil Control Facial Wash. Keempat varian tersebut memiliki kandungan utama yang spesial yakni Amino Acid. “Hy” sendiri melambangkan adanya kandungan Hyaluronic Acid dan Hydrating. Sedangkan “Amino” berasal dari Amino Acid.

Amino Acid atau Asam Amino merupakan struktur penyusun protein. Protein (elastin, kolagen, dll) pada kulit tersusun dari rantai Amino Acid. Amino Acid juga merupakan bagian dari Natural Moisturizing Factors (NMF). Terdapat 40% Amino Acid pada NMF dan NMF berperan dalam melembabkan kulit. Kandungan kedua bahan tersebut tak hanya bertugas mengangkat kotoran pada kulit wajah. Kandungan 5D Hyaluronic Acid dan Amino Acid membantu menghidrasi kulit hingga berbagai lapisan. Jadi, hasil akhir yang akan dirasakan adalah kulit yang lembab dan ternutrisi.

Hadirnya Y.O.U Hy! Amino Facial Wash diharapkan memberikan pengalaman mencuci wajah dengan berbeda. Lahirnya produk ini merupakan terobosan inovatif dari perpaduan bahan alami dan teknologi terkini untuk kecantikan yang lebih lama. Produk ini juga terbukti 100% no harm, telah terbukti secara klinis, cruelty free, dan water and oil level.

Nurul Fajrini selaku Marketing Communication Manager Y.O.U Beauty turut menyampaikan produk ini sebagai solusi baru membersihkan wajah secara menyeluruh.

“Dengan adanya produk ini kami ingin konsumen merasakan sensasi yang menyenangkan setelah membersihkan wajah, karena sensasinya yang lembut dan lembap makan konsumen tak lagi merasakan penglaman mencuci muka dengan efek seperti tertarik,” Jelas Nurul.

Y.O.U Hy! Amino Facial Wash dibanderol dengan harga Rp 38.000,- serta dapat kamu temukan langsung di toko-toko yang bekerja sama dengan Y.O.U dan e-commerce official store Y.O.U di Shopee, Lazada, Tokopedia atau toko kecantikan terdekat.(Hs.Foto.dok.pribadi)

Continue Reading

Previous: Resmi Dibuka, IIMS 2022 Bisa Memantik Penurunan Karbon Emisi
Next: Samsung Galaxy A33 5G Bikin Konten Food Photography-Mu Makin Awesome

Berita Terkait

Pj. Gubernur DKI Jakarta Raih Penghargaan Pengendalian Inflasi Melalui BUMD oleh Kemendagri
  • Megapolitan

Pj. Gubernur DKI Jakarta Raih Penghargaan Pengendalian Inflasi Melalui BUMD oleh Kemendagri

October 1, 2023
Punya Nama Unik, Ini Arti WHOOSH Kereta Cepat Jakarta-Bandung
  • Megapolitan

Punya Nama Unik, Ini Arti WHOOSH Kereta Cepat Jakarta-Bandung

September 24, 2023
Pj. Gubernur DKI Apresiasi Kontribusi Positif Organisasi Keagaamaan
  • Megapolitan

Pj. Gubernur DKI Apresiasi Kontribusi Positif Organisasi Keagaamaan

September 24, 2023

Trending News

Punya Cerita Budaya, Kenali Batik Pamahanunusa Maluku Tengah 1

Punya Cerita Budaya, Kenali Batik Pamahanunusa Maluku Tengah

October 2, 2023
Infeksi Saluran Kemih Bisa Disembuhkan dengan Kayu Manis, Masa? 2

Infeksi Saluran Kemih Bisa Disembuhkan dengan Kayu Manis, Masa?

October 2, 2023
168 WNI Terancam Hukuman Mati di Luar Negeri 3

168 WNI Terancam Hukuman Mati di Luar Negeri

October 2, 2023
Selain Hindari Kontak dengan Hewan, Kenali Pencegahan Lain dari Virus Nipah 4

Selain Hindari Kontak dengan Hewan, Kenali Pencegahan Lain dari Virus Nipah

October 2, 2023
Tampilkan Karya Kreatif Batik Warisan Budaya Bangsa 5

Tampilkan Karya Kreatif Batik Warisan Budaya Bangsa

October 2, 2023
Pj. Gubernur DKI Jakarta Raih Penghargaan Pengendalian Inflasi Melalui BUMD oleh Kemendagri 6

Pj. Gubernur DKI Jakarta Raih Penghargaan Pengendalian Inflasi Melalui BUMD oleh Kemendagri

October 1, 2023
Kemen PANRB Dorong Peningkatan Layanan Administrasi Kependudukan dan Kesehatan di MPP Digital 7

Kemen PANRB Dorong Peningkatan Layanan Administrasi Kependudukan dan Kesehatan di MPP Digital

October 1, 2023

Berita Terkini

Punya Cerita Budaya, Kenali Batik Pamahanunusa Maluku Tengah
  • Budaya

Punya Cerita Budaya, Kenali Batik Pamahanunusa Maluku Tengah

October 2, 2023
Infeksi Saluran Kemih Bisa Disembuhkan dengan Kayu Manis, Masa?
  • Kesehatan

Infeksi Saluran Kemih Bisa Disembuhkan dengan Kayu Manis, Masa?

October 2, 2023
168 WNI Terancam Hukuman Mati di Luar Negeri
  • Nasional

168 WNI Terancam Hukuman Mati di Luar Negeri

October 2, 2023
Selain Hindari Kontak dengan Hewan, Kenali Pencegahan Lain dari Virus Nipah
  • Kesehatan

Selain Hindari Kontak dengan Hewan, Kenali Pencegahan Lain dari Virus Nipah

October 2, 2023
  • Redaksi
  • Pedoman Pemberitaan Media Siber
  • Tentang Kami
  • Terverifikasi Administrasi dan Faktual Dewan Pers
  • Recruitment
  • Facebook
  • Instagram
  • Youtube
Copyright © All rights reserved. | GPriority - 2023